F# C# F#
Hari-hari kumulai menyapu halaman rumah
F# C# F#
Duduk santai sejenak kulanjutkan depan rumah
B F# B F#
Kutengok kebunku yang t'lah rimbun daun-daun kering jatuh berserakan
B F# B F#
Segera kubersihkan halaman kebun ditemani ayam bersahutan
F#
Sungguh pagi yang cerah
F# C# F#
Benih-benih pun merekah
F# C# F#
Bibit yang t'lah tumbuh sehat, sudah bisa dipindah
B F# B C# F#
Kusiapkan tanah bedengan yang telah dicampur dengan kompos buatan
B F# B C# F#
Dari sisa makanan dan juga dedaunan akan suburkan kehidupan
B C# F# B C# F#
Matahari sinari pepohonan yang teduhkan hari
B C# F# B C# F#
Tunas tumbuh kubernyanyi menyambut pagi ini
F#
Bibit telah kutanam, Ibu pun datang menghampiri
F#
Membawakan secangkir kopi, kuistirahat dan nikmati
B F# B F#
Memandang pohon rindang dan Ibu yang sibuk menyiapkan sayur kegemaran
B F# B C# F#
Ada kelor, chaya, terong, cabai, pepaya t'lah ia petik secukupnya
B C# F# B C# F#
Matahari sinari pepohonan yang teduhkan hari
B C# F# B C# F#
Tunas tumbuh kubernyanyi menyambut pagi ini
B C# F# B C# F#
Embun basahi bumi sejuk berpadu hangat mentari
B C# F#
Kicau burung dan kubernyanyi
B C# F#
Rayakan hidup ini
- 1. Chord Gitar Nosstress - Lagu Kebun Kunci Dasar - Chords.id (Nada Dasar A#)
- 2. Ganti Chord Gitar Nosstress - Lagu Kebun Kunci Dasar - Chords.id (Nada Dasar A#)
- 3. Author Lagu Heri Sanjaya